Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

Seberapa Penting sih Belajar Antropologi Kampus

         Tahu gak sih kalau ternyata ada satu ilmu yang mempelajari seperti apa kehidupan di kampus beserta dengan segala aspeknya? Aspek tersebut meliputi mahasiswa, dosen, karyawan, hingga staf yang membantu sarana prasarana di kampus. Salah satu ilmu yang mempelajari kehidupan kampus beserta isinya adalah antropologi kampus. Yuk, kita mengenal antropologi kampus beserta jenis-jenis mahasiswa!      Mungkin kita tidak asing lagi dengan kata antropologi kampus atau belom pernah mendengar kata tesebut, kata tersebut tidak bisa lepas dari mahasiswa, dosen, staf, gedungnya dan sistem yang ada didalamnya. Ngapain kita harus mengetahui antropologi kampus ? Apa sih gunanya memahaminya ? Masih ingatkah kamu bagaimana perasaanmu ketika ketika lulus SMA dan akan memasuki dunia perkuliahan? Atau mungkin sekarang kamu lagi merasakannya?      Berbagai macam pertanyaan dan kekhawatiran pasti terlintas di benakmu. Mulai dari kehidupan di kampus, ...